⏬ INDONESIA SEBAGAI DAR AL-MITSAQ ⏬ <a href="https://islamina.id/category/bulletin-islamina/">Bulletin Islamina</a> Vol 2 No 18 | Agustus 2021 Jika saja masing-masing pihak tetap mempertahankan gagasannya, kemerdekaan Indonesia bisa saja tertunda. Terang saja, perdebatan soal bentuk negara begitu sangat sengit. Bahkan, sampai sekarang. Masih saja ada kelompok yang selalu mempertentangan Pancasila dengan Islam. Padahal, <a href="https://id.wikipedia.org/wiki/Pancasila" target="_blank" rel="noopener">Pancasila</a> jauh lebih baik daripada piagam Jakarta, karena Pancasila memuat akidah sementara Piagam Jakarta merupakan syariat, begitu kata <a href="https://jatim.nu.or.id/read/raih-gelar-doktor-honoris-causa--berikut-profil-kh-afifuddin-muhajir" target="_blank" rel="noopener">KH. Afifuddin Muhajir</a> dalam wawancara bersama Islamina. Untuk itu, Islamina mengangkat tema "Indonesia sebagai Dar al-Mitsaq".<!--nextpage--> Selengkapnya, silahkan Unduh Bulletin Islamina Vol 2 No 18 [sdm_download id="4027" fancy="1"] Redaksi Islamina