Indonesia Pasca FPI | Bulletin Islamina Vol.2 No.11- Penghujung tahun 2020 ditandai dengan peristiwa besar: bubarnya Front Pembela Islam (FPI). Dilarangnya sebuah organisasi di Indonesia juga negara-negara lain bukan hal baru. Negara kadang perlu mengambil langkah “tegas” terhadap organisasi yang kerap melakukan pelanggaran hukum, demi tegaknya sebuah hukum. Negara perlu menindak pelaku intoleransi agar intoleransi itu tidak makin meluas. Untuk memulai tahun 2021 ini, Islamina mengambil tema “INDONESIA TANPA FPI”. Pada edisi ini, Islamina mewawancarai Amin Mudzakkir, peneliti Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI). Terdapat juga sejumlah artikel yang ditulis oleh Didit Sholeh, Anick HT, Mataharitimor, dan Ahmad Nurcholish. Kepada semua penulis disampaikan terima kasih. Unduh bulletin disini: